Rabu, 11 Juli 2012

(News) Tifanny dan Seohyun SNSD Terlihat di Konser Wonder Girls



Sebuah foto  dari  anggota2 Girl ‘Generation  yang menghadiri konser teman2 mereka, Wonder Girl telah terungkap.

Sebuah papan komunitas online memposting  foto dan menulis, ‘Tiffany dan Seohyun pergi untuk menonton Konser Wonder Girls.”

Anggota2 Gils ‘Generation  Tiffany dan Seohyun  jelas terlihat di kursi mereka untuk menonton konser solo Wonder Girls  yang digelar pada tanggal 7 Juli di Seoul yang dinamakan ‘Wonder World Tour in Seoul 2012.’

Tiffany dan Seohyun terlihat santai dalam pakaian mereka dan menunggu konser Wonder Girls dimulai.  Tiffany dan Seohyun tidak pernah pergi ke atas panggung, tetapi mereka bersorak untuk teman2 mereka sampai lagu terakhir.

Netizens yang melihat hubungan gadis2 Girl Generation dan Wonder Girls berkomentar, “Senang melihat persahabatan yang erat antara girl Group.”

Ini adalah konser solo pertama untuk Wonder Girls dalam tiga tahun dan pada hari ini sekitar 6000 fans  hadir dan bersorak keras untuk  lima gadis secantik mereka di tur konser mereka.

Source: Sports Chosun via Naver

credit : allkpop

indotrans : xiumeii@xiustarlight

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...